Longsor di Ponorogo-Trenggalek Tutup Jalan dan Bahayakan Kendaraan

- Redaksi

Thursday, 15 May 2025 - 09:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Longsor terjadi di ruas jalan Ponorogo-Trenggalek, tepatnya di Dukuh Puru, Desa Mojo, Kecamatan Sooko, Ponorogo, pada Rabu dini hari sekitar pukul 04.00 WIB.

Akibatnya, jalan cor sepanjang kurang lebih 100 meter menggantung dan membahayakan kendaraan roda empat.

“Terjadi gerong akibat longsor. Pondasi bawah jalan hilang, sehingga jalan cor di atasnya menggantung dan berbahaya bagi kendaraan roda empat,” ujar Kapolsek Sooko AKP Moh. Isa Latif saat dikonfirmasi, Rabu (14/5/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peristiwa ini diduga dipicu oleh hujan yang terus-menerus mengguyur wilayah Kecamatan Sooko dalam beberapa hari terakhir.

Petugas telah melakukan penutupan jalan dan pengalihan arus untuk mencegah kecelakaan.

Baca Juga :  Yayasan Mitra Program MBG Janji Cairkan Dana, Proses Hukum Tetap Berlanjut

Jalan yang sebelumnya beraspal dan diperkuat dengan cor kini rusak parah akibat longsor, dengan separuh badan jalan tergerus dan membahayakan pengguna jalan.

Hingga kini, belum ada kepastian kapan perbaikan akan dimulai, namun petugas masih melakukan pengamanan dan pengalihan arus di lokasi.

Berita Terkait

Truk Sampah DLH Ponorogo Jadi Sorotan, Warga Keluhkan Sampah Tercecer di Jalan
Presiden Prabowo Subianto Disambut Hangat di Singapura
Serangan Israel di Teheran Tewaskan 5 Orang, Jumlah Korban Masih Bisa Bertambah
Wali Kota Bogor Bakat Calonkan Tempe sebagai Warisan Budaya UNESCO
Israel dan Iran Saling Serang, Polisi Israel Tangkap Dua Warga Yahudi yang Diduga Bekerja untuk Iran
Pernyataan Fadli Zon tentang Pemerkosaan Massal Mei 1998 Tuai Kecaman
Timnas Voli Putra Indonesia Siap Tampil di AVC Nations Cup 2025, Ini Daftar Pemainnya
Suasana Haru Sambut Kedatangan Kloter Pertama Jemaah Haji Kalsel di Bandara Syamsudin Noor

Berita Terkait

Monday, 16 June 2025 - 08:42 WIB

Truk Sampah DLH Ponorogo Jadi Sorotan, Warga Keluhkan Sampah Tercecer di Jalan

Monday, 16 June 2025 - 08:22 WIB

Serangan Israel di Teheran Tewaskan 5 Orang, Jumlah Korban Masih Bisa Bertambah

Monday, 16 June 2025 - 08:18 WIB

Wali Kota Bogor Bakat Calonkan Tempe sebagai Warisan Budaya UNESCO

Monday, 16 June 2025 - 08:11 WIB

Israel dan Iran Saling Serang, Polisi Israel Tangkap Dua Warga Yahudi yang Diduga Bekerja untuk Iran

Monday, 16 June 2025 - 08:07 WIB

Pernyataan Fadli Zon tentang Pemerkosaan Massal Mei 1998 Tuai Kecaman

Berita Terbaru

Lifestyle

Manfaat Mencampur Buah dan Susu untuk Kesehatan

Monday, 16 Jun 2025 - 08:34 WIB