Berita

Mahasiswa Indonesia Evakuasi dari Iran Setelah Serangan Israel

swarawarta.co.id – Ali Murtado, mahasiswa Indonesia berusia 20 tahun di Al Mustofa International University Iran, baru saja tiba di Tanah Air setelah dievakuasi dari Iran.

Ia menceritakan momen mencekam saat perang Iran-Israel memanas, dengan serangan yang terjadi silih berganti di Ibu Kota Iran, Teheran.

“Yang terakhir saya berada di Teheran ya, di mana di gedungnya KBRI. Saya menginap di sana semalam dan kondisi di sana cukup mencekam karena ada serangan dari Israel beberapa saat dan berhenti beberapa saat dan kadang-kadang lanjut,” kata Ali di Terminal 3, Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Selasa (24/6/2025).

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Beruntung, Ali dan teman-temannya berhasil dievakuasi dengan selamat. Kota Qom, tempat Ali tinggal, tidak terkena serangan Israel secara langsung.

“Tetapi tidak ada yang masuk, saya lihat kemarin, tidak ada yang masuk ke memukul tanahlah. Masuk ke dalam tanah karena serangan berhasil ditepis oleh Iran drone,” ujar Ali.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Kenapa Arab Saudi Menyerang Yaman? Apakah Kepentingan Pribadi atau Ada Geopolitik

SwaraWarta.co.id – Kenapa Arab Saudi menyerang Yaman? Konflik Yaman memasuki babak baru yang tak terduga.…

28 minutes ago

Jadwal Sholat Wonosobo Terbaru: Panduan Lengkap dalam Beribadah

SwaraWarta.co.id - Wonosobo, yang sering dijuluki sebagai "Kota di Atas Awan," tidak hanya menawarkan keindahan…

43 minutes ago

Apakah Sholat Jumat Bisa Dijamak? Simak Penjelasan Lengkap Hukum Fiqihnya

SwaraWarta.co.id - Bagi umat Muslim yang sering melakukan perjalanan jauh (musafir) atau sedang berada dalam…

55 minutes ago

Begini Cara Terbaru Cekbansos.kemensos.go.id: Pastikan Bantuan Anda Cair

SwaraWarta.co.id - Di tengah upaya pemerintah untuk terus mendukung kesejahteraan masyarakat, akses informasi mengenai bantuan…

1 hour ago

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat? Simak Pembahasannya!

SwaraWarta.co.id - Puisi rakyat merupakan bagian dari kesastraan tradisional yang telah diwariskan secara turun-temurun. Berbeda…

23 hours ago

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah, Cocok untuk Pemula!

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara menggunakan Mendeley? Menulis karya ilmiah, skripsi, atau tesis sering kali menjadi…

23 hours ago