Kompak Berseragam, Ganjar-Ahok Hadiri Rakernas di Jakarta Utara

- Redaksi

Saturday, 25 May 2024 - 07:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret Ganjar Pranowo saat menghadiri Rakernas PDIP di Jakarta Utara (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.idGanjar Pranowo dan Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok hadir dalam acara Rapat Kerja Nasional (Rakernas) ke-V partai PDI Perjuangan hari ini. 

Keduanya mengenakan seragam partai berwarna merah dengan logo banteng moncong putih.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan pantauan,acara Rakernas di Stadion Beach City International, Jakarta Utara pada Jumat, 24 Mei 2024. 

Ganjar tiba pukul 13.27 WIB dengan mengenakan seragam merah partai dan membawa kertas bergambar Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri dan Presiden RI pertama Soekarno.

Baca Juga:

Megawati Soekarnoputri Soroti Kepemimpinan Otoriter Populis dalam Rakernas V PDIP

Baca Juga :  Segini Kisaran Gaji yang Akan Diterima Komeng Bila Lolos ke Senayan

Ganjar terlihat tersenyum pada para peserta Rakernas. Tak lama kemudian, Ahok tiba di lokasi pada pukul 13.35 WIB.

Selain Ahok, Menteri PAN RB Abdullah Azwar Anas juga sudah tiba sebelumnya. Ketum Perindo Hary Tanoesoedibjo juga sudah hadir di area Rakernas.

Acara Rakernas PDIP direncanakan berlangsung selama tiga hari hingga 26 Mei 2024. Seperti yang kita ketahui, partai politik pendukung pasangan Ganjar-Mahfud seperti PPP, Hanura dan Perindo dijadwalkan hadir pada acara ini.

Baca Juga:

Tak Ada Foto Jokowi di Ruangan Rakor, PDIP Buka Suara

“Yang pertama akan melakukan evaluasi kinerja partai sejak pelaksanaan kongres ke-V PDI Perjuangan tahun 2019 lalu. Memang menurut ketentuan anggaran dasar dan anggaran rumah tangga kami, salah satu fungsi rapat kerja nasional ini adalah kami mengevaluasi perjalanan program-program partai, kinerja partai, capaian-capaian partai, setiap tahun sekali dalam Rakernas,” ujar Ketua DPP PDIP Ahmad Basarah.

Berita Terkait

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional
Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi
Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran

Berita Terkait

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Thursday, 8 January 2026 - 14:31 WIB

Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI

Thursday, 8 January 2026 - 10:57 WIB

Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!

Wednesday, 7 January 2026 - 14:07 WIB

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terbaru

Kesehatan

Asam Lambung Naik? Ini Cara Mengatasi yang Ampuh dan Alami

Friday, 9 Jan 2026 - 15:35 WIB