Kim Jong Un Rayakan Berakhirnya Perang Korea, Jadikan Hari Libur Nasional

- Redaksi

Sunday, 28 July 2024 - 20:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pemimpin Korea Utara, Kim Jong Un, telah menyerukan pembangunan “surga bagi rakyat” ia menyerukan nya saat Pyongyang tengah merayakan ulang tahun berakhirnya Perang Korea. Perang yang berlangsung selama tiga tahun tersebut berakhir 71 tahun lalu pada 27 Juli 1953 dengan gencatan senjata. Korea Selatan menganggap konflik itu sebagai sebuah kemenangan, dan peringatan ini bahkan dijadikan sebagai hari libur nasional.

 

Kim jong un juga memberikan pujian atas dukungan yang diberikan oleh China selama perang tersebut, ia juga menyatakan bahwa “persahabatan yang terjalin akan terus dipelihara sebagai ikatan kekerabatan.”

 

Menurut laporan KCNA, Kim mengunjungi tugu peringatan untuk menghormati para veteran perang, termasuk Menara Persahabatan yang memperingati prajurit Tentara Pembebasan Rakyat China yang bertempur bersama pasukan Korea Utara.

Baca Juga :  Kontroversi Pemilihan Rektor IAKN Kupang: Aliansi Desak Pembatalan Pengangkatan Rektor Baru

 

perlawanan ini juga diharapkan bisa membangkitkan semangat perang generasi generasi muda korea selatan.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 PONOROGO.

Berita Terkait

Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri
Donald Trump Tetapkan Tarif Impor AS 32% untuk Indonesia Mulai 1 Agustus 2025
Sound Horeg Haram? Tuai Pro dan Kontra Dikalangan Publik!
Kapan Lapor Diri PPG 2025 Kemendikbud? Berikut ini Rincian Jadwal Terbarunya!
Kronologi Lengkap! Limbad Ditahan Imigrasi Jeddah Karena Gigi Taring Disebut Syaiton
BREAKING NEWS! Gaji PPPK 2025 Akhirnya Cair Bulan Depan, Ada yang Tembus Rp7,3 Juta per Bulan! Cek Rinciannya di Sini
Maaf, Honorer Kategori R4 Tetap Gagal Seleksi PPPK, Meski Nilai Tinggi! Bisa Diangkat Jadi PPPK Paruh Waktu?
Apakah Ada Jalur Khusus untuk Honorer R4 Usai Gagal PPPK Tahap 2 2024? Begini Penjelasannya

Berita Terkait

Wednesday, 9 July 2025 - 14:42 WIB

Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri

Tuesday, 8 July 2025 - 11:00 WIB

Sound Horeg Haram? Tuai Pro dan Kontra Dikalangan Publik!

Tuesday, 8 July 2025 - 09:31 WIB

Kapan Lapor Diri PPG 2025 Kemendikbud? Berikut ini Rincian Jadwal Terbarunya!

Tuesday, 8 July 2025 - 09:20 WIB

Kronologi Lengkap! Limbad Ditahan Imigrasi Jeddah Karena Gigi Taring Disebut Syaiton

Saturday, 5 July 2025 - 22:51 WIB

BREAKING NEWS! Gaji PPPK 2025 Akhirnya Cair Bulan Depan, Ada yang Tembus Rp7,3 Juta per Bulan! Cek Rinciannya di Sini

Berita Terbaru

Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri

Berita

Tahapan dan Jadwal Cairnya BSU 2025 Lewat Bank Mandiri

Wednesday, 9 Jul 2025 - 14:42 WIB