Memiliki Potensi Besar, Kenapa Harga Tiket ke Indonesia Timur Lebih Mahal?

- Redaksi

Monday, 2 September 2024 - 09:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Pesawat (Dok
Ist)

Ilustrasi Pesawat (Dok Ist)

SwaraWarta.co.id – Indonesia timur memiliki banyak potensi yang bisa dikembangkan, terutama di bidang pariwisata.

Namun, ada tantangan besar yang harus dihadapi, yaitu harga tiket pesawat yang cukup mahal.

Masalah ini sering menjadi perbincangan di media sosial, karena tingginya harga tiket membuat wisatawan asing enggan untuk datang dan menjelajahi keindahan Indonesia.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Direktur Utama PT Garuda Indonesia, Irfan Setiaputra, harga tiket pesawat dipengaruhi oleh berbagai faktor.

“Harga kan ditentukan sama banyak faktor,” katanya kepada awak media, Minggu (1/9).

Ia menjelaskan bahwa jarak penerbangan dan harga bahan bakar, seperti avtur, adalah beberapa hal yang menentukan harga tiket.Selain itu, biaya bandara dan pajak juga berkontribusi terhadap harga tiket tersebut.

Baca Juga :  Tok Tok! Sidang Sengketa digelar Hari ini, Putusan MK Sebut Jokowi Tidak Cawe-Cawe dalam Pilpres 2024

“Salah satunya jarak dan harga avtur,” ujarnya.

Dengan memahami faktor-faktor ini, diharapkan ada solusi untuk menurunkan harga tiket, sehingga lebih banyak wisatawan dapat menikmati keindahan Indonesia timur.

“Plus pajak-pajak,” kata Irfan.

Berita Terkait

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional
Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi

Berita Terkait

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Thursday, 8 January 2026 - 14:31 WIB

Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI

Thursday, 8 January 2026 - 10:57 WIB

Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!

Wednesday, 7 January 2026 - 14:07 WIB

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terbaru

Cara Mengatasi Live IG yang Error

Teknologi

5 Cara Mengatasi Live IG yang Error agar Lancar dan Jernih

Sunday, 11 Jan 2026 - 11:06 WIB