Serangan Udara Israel di Gaza, 36 Orang Tewas

- Redaksi

Friday, 25 April 2025 - 08:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idIsrael kembali melancarkan serangan udara ke Gaza, Palestina, yang mengakibatkan 36 orang tewas.

Serangan ini menyasar sebuah rumah di Gaza yang menjadi tempat tinggal satu keluarga, menewaskan seluruh anggota keluarga yang terdiri dari sepasang suami istri dan empat anak.

“Apa yang bisa saya katakan? Kehancuran itu tidak menyisakan siapa pun,” katanya kepada AFP

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut laporan, serangan itu terjadi saat keluarga tersebut sedang tidur.

Selain itu, serangan lain juga terjadi di bekas kantor polisi di wilayah Jabalia di Gaza utara, menewaskan 9 orang dan melukai beberapa lainnya.

Militer Israel mengklaim bahwa mereka menyasar “pusat komando dan kendali” Hamas di wilayah Jabalia.

Baca Juga :  Pencabutan Sertifikat SHGB dan SHM Pagar Laut di Pantura Tangerang: Proses Hukum Berbasis Evaluasi dan Penelitian

“Pengeboman itu sangat hebat dan mengguncang seluruh wilayah,” kata warga Gaza, Abdel Qader Sabah.

“Semua orang mulai berlarian dan berteriak, tidak tahu harus berbuat apa karena kengerian dan parahnya pengeboman itu,” sambungnya.

Situasi di Gaza terus memanas akibat konflik antara Israel dan Palestina, menyebabkan banyak korban jiwa dan luka-luka di kalangan warga sipil.

Berita Terkait

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terkait

Tuesday, 13 January 2026 - 10:16 WIB

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Berita Terbaru