Jambatan Taman Candika Dikabarkan Ambruk, Puluhan Pengunjung Terjebur Danau

- Redaksi

Monday, 14 October 2024 - 09:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jembatan Taman Candika ambruk
(Dok. Ist)

Jembatan Taman Candika ambruk (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Jembatan Taman Candika dilaporkan ambruk, menyebabkan teriakan minta tolong dari pengunjung, sebagian besar anak-anak dan orang lanjut usia.

Petugas segera melakukan penyelamatan menggunakan perahu karet, sementara banyak pengunjung lain merekam insiden tersebut dengan ponsel mereka.

Taman Candika, yang baru saja direvitalisasi, menjadi tempat wisata yang ramai dikunjungi, terutama di akhir pekan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pj Sekda Kota Medan, Topan OP Ginting, mengonfirmasi bahwa jembatan penyeberangan ambruk sekitar pukul 18.30 WIB.

“Segera setelah mendapat informasi tersebut sekitar pukul 20.00 WIB kami langsung meninjau ke lokasi bersama OPD pengelola dan OPD teknis dan melihat langsung lokasi kejadian,” kata Topan.

Baca Juga :  Kalapas Waingapu Dicopot Usai Sering Hina dan Rendahkan Bawahan, Begini Nasibnya Sekarang

Ia menjelaskan bahwa pondasi ikatan sling jembatan terangkat, dengan besi dan tiang pengikat yang patah.

Saat kejadian, terdapat sekitar 80 orang di atas jembatan, padahal kapasitas maksimalnya hanya 20 orang.

“Dari kondisi ini dapat dianalisa bahwa ini telah terjadi kelebihan beban (over kapasitas) pada jembatan sehingga menyebabkan gagalnya jembatan menahan beban karna melebihi beban maksimal,” urai dia

Ditambahkan juga bahwa sekelompok anak muda sedang melompat di jembatan, yang menyebabkan struktur jembatan goyang dan akhirnya ambruk.

“Kondisi ini disebabkan jumlah orang yang berada di atas jembatan dalam waktu yang sama melebihi kapasitas maksimal yakni 20 orang,” sebutnya.

Beruntung, tidak ada korban jiwa atau luka dalam insiden ini.

Baca Juga :  Terungkap, Ini Alasan Airlangga Hartanto Tak Hadiri HUT Golkar

Tim penyelamat dari perahu karet pandawa yang berada di lokasi langsung menolong mereka yang jatuh ke air dan berhasil menyelamatkan semua korban.

Berita Terkait

Cara Mudah Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2 di Bulan Mei 2025, Jangan Sampai Ketinggalan!
SNPMB 2025 Minta Maaf atas Kesalahan Tampilkan Foto Peserta dalam Kasus Joki UTBK
445.800 Batang Rokok Ilegal Digagalkan TNI AL di Gorontalo, Kerugian Negara Capai Rp432 Juta
Sebanyak 1.967 CPNS Mengundurkan Diri, Penempatan Jauh Jadi Alasan Utama
Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak
BPOM Cabut Izin Edar 8 Produk Kosmetik yang Diklaim Meningkatkan Stamina Pria
Menag: Calon Jemaah Wajib Gunakan Visa Haji Resmi, Arab Saudi Terapkan Aturan Ketat
Polisi Gerebek Lokasi Penampungan Motor Tarikan Debt Collector di Bogor, 26 Unit Diamankan

Berita Terkait

Wednesday, 30 April 2025 - 15:46 WIB

Cara Mudah Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2 di Bulan Mei 2025, Jangan Sampai Ketinggalan!

Wednesday, 30 April 2025 - 14:15 WIB

SNPMB 2025 Minta Maaf atas Kesalahan Tampilkan Foto Peserta dalam Kasus Joki UTBK

Wednesday, 30 April 2025 - 14:13 WIB

445.800 Batang Rokok Ilegal Digagalkan TNI AL di Gorontalo, Kerugian Negara Capai Rp432 Juta

Wednesday, 30 April 2025 - 10:58 WIB

Sebanyak 1.967 CPNS Mengundurkan Diri, Penempatan Jauh Jadi Alasan Utama

Wednesday, 30 April 2025 - 10:44 WIB

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Berita Terbaru

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Berita

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Wednesday, 30 Apr 2025 - 10:44 WIB