Di Dampingi Tom Lembong, Anies Baswedan Tiba di DPD PDIP

- Redaksi

Saturday, 24 August 2024 - 16:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anies Baswedan sambangi DPD PDIP 
(Dok. Ist)

Anies Baswedan sambangi DPD PDIP (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Anies Baswedan mengunjungi kantor DPD PDI Perjuangan (PDIP) Jakarta di Cakung, Jakarta Timur, siang ini. Kehadirannya disambut hangat oleh jajaran DPD PDIP.

Menurut informasi yang diterima, Anies didampingi oleh juru bicaranya, Sahrin Hamid, dan Tom Lembong, yang pernah menjabat sebagai Menteri Perdagangan di era Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Setibanya di sana, Anies langsung disambut oleh Wakil Sekretaris Bidang Internal Bambang Mujiono dan seluruh pimpinan DPD PDIP Jakarta.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Selamat datang, Pak Anies,” ucap Bambang, yang langsung disambut salam dan pelukan, Sabtu (24/8/2024).

Sebelum memasuki kantor DPD PDIP, Anies meminta izin untuk melaksanakan salat Zuhur berjemaah bersama para kader partai PDIP.

Baca Juga :  Ciri-ciri Topi Nike Original, Wajib Tau Ini Biar Gak Salah Beli!

“Saya boleh Zuhur bentar ya,” ucap Anies

“Boleh, Pak, silakan, ada musala di ujung, kita sekalian saja jemaah,” ajak Bambang menunjukkan musala.

Mereka kemudian melaksanakan salat dengan penuh khusyuk. Setelah selesai, rombongan melanjutkan kunjungan ke DPD PDIP untuk bersilaturahmi lebih lanjut.

Berita Terkait

Presiden Prabowo Subianto Dukung RUU Perampasan Aset Koruptor
Julen Lopetegui Resmi Jadi Pelatih Baru Timnas Qatar, Siap Hadapi Kualifikasi Piala Dunia
Kinibisa.com: Portal Edukasi dan Karier untuk Generasi Kompeten Indonesia
Hari Pendidikan Nasional 2025: Momen Refleksi dan Tantangan Pendidikan di Era Digital
MUI Jabar Sebut KB Vasektomi Haram
Pemkab Bekasi Luncurkan Aplikasi PECAK untuk Permudah Pencatatan Kontrak Kerja
Pencarian Pendaki Hilang di Gunung Saeng Terhambat Kabut dan Hujan
Anggota Komisi IX DPR RI Sebut RUU Ketenagakerjaan Harus Segera Direvisi

Berita Terkait

Friday, 2 May 2025 - 17:05 WIB

Presiden Prabowo Subianto Dukung RUU Perampasan Aset Koruptor

Friday, 2 May 2025 - 14:25 WIB

Julen Lopetegui Resmi Jadi Pelatih Baru Timnas Qatar, Siap Hadapi Kualifikasi Piala Dunia

Friday, 2 May 2025 - 13:25 WIB

Kinibisa.com: Portal Edukasi dan Karier untuk Generasi Kompeten Indonesia

Friday, 2 May 2025 - 09:28 WIB

Hari Pendidikan Nasional 2025: Momen Refleksi dan Tantangan Pendidikan di Era Digital

Friday, 2 May 2025 - 08:57 WIB

MUI Jabar Sebut KB Vasektomi Haram

Berita Terbaru

Carlos Pena Resmi Tinggalkan Persija Jakarta untuk Musim ini

Olahraga

Carlos Pena Resmi Tinggalkan Persija Jakarta untuk Musim ini

Friday, 2 May 2025 - 16:20 WIB