Pria Paruh Baya Ceburkan Diri di Situ Gintung

- Redaksi

Thursday, 14 November 2024 - 16:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Mahasiswa UGM Meninggal Dunia dalam Insiden Speedboat di Maluku Tenggara

Mahasiswa UGM Meninggal Dunia dalam Insiden Speedboat di Maluku Tenggara

Swarawarta.co.id – Seorang pria berusia 60 tahun yang diketahui berinisial M ditemukan meninggal dunia di Danau Situ Gintung, Ciputat Timur, Kota Tangerang Selatan, pada Rabu (13/11/2024) sekitar pukul 19.30 WIB.

Sebelumnya, korban sempat terlihat beberapa kali menceburkan diri ke dalam danau sebelum akhirnya ditemukan tewas.

“Korban menceburkan diri melalui getek. Korban sempat muncul dan menenggelamkan diri kembali sebanyak 5 kali,” kata Ade Ary, Kamis (14/11).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut keterangan Kombes Ade Ary, Kabid Humas Polda Metro Jaya, saksi yang sedang melintas di lokasi kejadian awalnya melihat korban terjun ke dalam danau.

Saksi mengira korban hanya sedang mandi. Namun, setelah sekitar 16 menit, saksi menyadari korban tidak muncul kembali.

Baca Juga :  Sempat Koma, Seorang Siswa SD Subang Meninggal Dunia Usai Sebelumnya Dibully Kakak Kelas

Pencarian pun segera dilakukan oleh petugas gabungan dan memakan waktu sekitar 3,5 jam sebelum jenazah korban ditemukan.

Berita Terkait

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Berita Terkait

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Saturday, 17 January 2026 - 10:51 WIB

Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Berita Terbaru