Bali Animal Bekerjasama dengan Dinas Pertanian Denpasar, Vaksinasi Sejumlah Anjing di Kawasan Sanur

- Redaksi

Wednesday, 31 January 2024 - 10:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah Anjing Divaksibasi di Sanur, Bali-SwaraWarta.co.id (Sumber: Detik)

SwaraWarta.co.idDinas Pertanian Kota Denpasar, Bali, berkolaborasi dengan Yayasan Bali Animal Welfare Association (BAWA) untuk melakukan kegiatan vaksinasi dan sterilisasi pada anjing dan kucing di kawasan wisata Sanur, Denpasar.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Dinas Pertanian Kota Denpasar, AA Gde Bayu Brahmasta, berharap kolaborasi ini dapat menekan penyebaran rabies dan meningkatkan pemahaman masyarakat tentang tindakan preventif.

“Sasaran vaksinasi dan sterilisasi melibatkan daerah wisata Sanur, seperti Banjar Dangin Peken, Desa Adat Intaran, Desa Sanur Kauh, dan Jalan Danau Tondano, serta Kelurahan Sanur.

Hingga kini, sudah dilakukan sterilisasi pada 28 hewan (7 kucing betina, 8 anjing jantan, dan 13 anjing betina) dan vaksinasi rabies pada 17 anjing dan 6 kucing,” ujarnya.

Baca Juga :  Mahfud MD Tanggapi Isu Tapera yang diwacanakan Presiden Jokowi

Dalam upayanya, Dinas Pertanian Kota Denpasar berkolaborasi dengan Yayasan BAWA menargetkan vaksinasi sekitar 90 persen dari total populasi hewan penular rabies (HPR) di kota tersebut, yang mencapai lebih dari 82 ribu ekor, pada tahun 2024.

Menurut AA Gde Bayu Brahmasta, vaksinasi rabies ini penting untuk mendukung kesehatan hewan secara berkelanjutan di Kota Denpasar.

Ia menambahkan bahwa pihaknya sangat  berharap vaksinasi yang diberikan dapat memastikan bahwa HPR di Kota Denpasar tetap sehat dan bebas dari serangan  rabies.

Masyarakat yang berminat memanfaatkan layanan vaksinasi rabies gratis dapat menghubungi Dinas Pertanian Kota Denpasar Bidang Kesehatan Hewan atau melihat jadwal di masing-masing desa/kelurahan.

Salah satu warga, Wayan Yuliawan, menyambut baik kegiatan ini dan berharap agar dilaksanakan secara berkelanjutan dengan penyosialisasian jadwal kepada masyarakat.

Baca Juga :  Pendaki Lilie Wijayati Poegiono yang Meninggal di Puncak Jaya Akan Dimakamkan di Karawang

Banyak warga yang mengharapkan kegiatan ini bisa terus diterapkan secara berkelanjutan.***

Berita Terkait

Kronologi Kebakaran Pasar Cikarang: 45 Kios Ludes dan Kerugian Capai Miliaran Rupiah
Kelebihan Airbus A400M: Penguatan Baru untuk Kesiapan Udara Strategis Indonesia
PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat
Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya
Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR
Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan
Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Berita Terkait

Thursday, 6 November 2025 - 09:43 WIB

Kronologi Kebakaran Pasar Cikarang: 45 Kios Ludes dan Kerugian Capai Miliaran Rupiah

Wednesday, 5 November 2025 - 09:46 WIB

Kelebihan Airbus A400M: Penguatan Baru untuk Kesiapan Udara Strategis Indonesia

Tuesday, 4 November 2025 - 17:31 WIB

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat

Tuesday, 4 November 2025 - 13:49 WIB

Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya

Tuesday, 4 November 2025 - 12:29 WIB

Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR

Berita Terbaru