Harga Bawang Merah di Ponorogo Tembus Rp50 Ribu Usai Lebaran

- Redaksi

Sunday, 13 April 2025 - 09:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bawang Merah (Dok. Ist)

Bawang Merah (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Harga bawang merah di Pasar Legi Ponorogo masih tergolong mahal setelah Lebaran. Saat ini, harga per kilogramnya berada di kisaran Rp45 ribu hingga Rp50 ribu.

Salah satu pedagang, Efi Anggraeni, menjelaskan bahwa kenaikan harga ini mulai terjadi sejak menjelang Lebaran. Menurutnya, penyebab utama kenaikan harga adalah banyaknya petani yang gagal panen karena cuaca yang buruk.

“Ini kan masih sering hujan ya, jadi petani banyak yang gagal panen. Apalagi Dimana-mana kan juga banjir, otomatis memengaruhi kualitas bawang merahnya,” katanya, Sabtu (12/4/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Efi menambahkan bahwa bawang merah yang dijualnya berasal dari Nganjuk. Biasanya, harga normal bawang merah hanya sekitar Rp20 ribu hingga Rp25 ribu per kilogram.

Baca Juga :  Inovasi BTN: Mempermudah Investasi Properti dengan Tokenosasi Aset

“Ya termasuk mahal ini, wong bawannya juga nggak begitu besar,” tambahnya.

Tak hanya bawang merah, harga bumbu dapur lainnya juga masih tinggi. Cabai rawit saat ini dijual seharga Rp75 ribu hingga Rp80 ribu per kilogram, bawang putih di angka Rp35 ribu hingga Rp38 ribu per kilogram, dan tomat Rp10 ribu per kilogram.

Berita Terkait

Sebanyak 1.967 CPNS Mengundurkan Diri, Penempatan Jauh Jadi Alasan Utama
Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak
BPOM Cabut Izin Edar 8 Produk Kosmetik yang Diklaim Meningkatkan Stamina Pria
Menag: Calon Jemaah Wajib Gunakan Visa Haji Resmi, Arab Saudi Terapkan Aturan Ketat
Polisi Gerebek Lokasi Penampungan Motor Tarikan Debt Collector di Bogor, 26 Unit Diamankan
Penyebab Kenaikan Harga Bawang Putih: Implikasi Melemahnya Rupiah dan Impor Terbatas
Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi Berkomitmen Selesaikan Masalah Permukiman di Depok
Lisa Mariana Belum Dipanggil Polisi, Kuasa Hukum Siap Dampingi

Berita Terkait

Wednesday, 30 April 2025 - 10:58 WIB

Sebanyak 1.967 CPNS Mengundurkan Diri, Penempatan Jauh Jadi Alasan Utama

Wednesday, 30 April 2025 - 10:44 WIB

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Wednesday, 30 April 2025 - 09:09 WIB

BPOM Cabut Izin Edar 8 Produk Kosmetik yang Diklaim Meningkatkan Stamina Pria

Wednesday, 30 April 2025 - 09:05 WIB

Polisi Gerebek Lokasi Penampungan Motor Tarikan Debt Collector di Bogor, 26 Unit Diamankan

Wednesday, 30 April 2025 - 09:02 WIB

Penyebab Kenaikan Harga Bawang Putih: Implikasi Melemahnya Rupiah dan Impor Terbatas

Berita Terbaru

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Berita

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Wednesday, 30 Apr 2025 - 10:44 WIB

Cara Menurunkan Kolesterol Secara Alami dan Efektif

Kesehatan

4 Cara Menurunkan Kolesterol Secara Alami dan Efektif

Wednesday, 30 Apr 2025 - 10:29 WIB