Barcelona Perpanjang Kontrak Raphinha hingga 2028

- Redaksi

Friday, 23 May 2025 - 16:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idBarcelona resmi mengumumkan perpanjangan kontrak penyerang sayap asal Brasil, Raphael Dias Belloli atau Raphinha, hingga tahun 2028. Pengumuman ini dilakukan sehari setelah pelatih Hansi Flick menandatangani kontrak baru dengan Barcelona hingga 2027.

Kontrak Raphinha yang berusia 28 tahun ini diperpanjang satu tahun dari kontrak sebelumnya yang berakhir pada 2027. Raphinha mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada klub dan suporter setelah penandatanganan kontrak.

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Raphinha telah menjadi salah satu pemain kunci Barcelona musim ini, menyumbangkan 34 gol dan 22 assist dalam 56 penampilan di semua kompetisi. Perannya sangat penting dalam kesuksesan Barcelona meraih treble di kompetisi domestik, yaitu Piala Super Spanyol, Liga Spanyol, dan Copa del Rey.

Baca Juga :  Presiden Terpilih, Prabowo Subianto Hadiri Upacara HUT ke-79 RI di IKN

Penampilan impresif Raphinha bahkan membuatnya dinilai berpotensi masuk dalam nominasi Ballon d’Or 2025. Setelah hampir meninggalkan Barcelona di musim panas tahun lalu, Raphinha kini menjadi tokoh kunci dan salah satu pemain paling berpengaruh di Eropa.

Berita Terkait

Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan
Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Berita Terkait

Wednesday, 21 January 2026 - 10:11 WIB

Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

Monday, 19 January 2026 - 15:31 WIB

Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI

Monday, 19 January 2026 - 10:20 WIB

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Saturday, 17 January 2026 - 10:51 WIB

Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Berita Terbaru

Kapankah Manusia Mulai Mengenal Konsep Uang

Pendidikan

Kapankah Manusia Mulai Mengenal Konsep Uang? Mari Kita Bahas!

Wednesday, 21 Jan 2026 - 07:00 WIB