Pikap Books Terguling di Tol Sumo, Ini Dia Penyebabnya!

- Redaksi

Thursday, 2 May 2024 - 10:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pikap Books yang terguling di Surabaya (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Pada hari Kamis, tanggal 2 Mei 2024, sebuah mobil pikap boks nomor polisi W9611P mengalami kecelakaan tunggal di Tol Surabaya-Mojokerto

Kecelakaan ini disebabkan oleh pecahnya ban mobil di kilometer 718+200B saat mobil tersebut sedang melaju dari arah Surabaya ke Kediri.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga:

Diduga Bawa Rombongan LC, Brio Tabrak Pagar di Pamekasan

Saat kecelakaan, mobil hanya diisi oleh sopir pikap dan satu penumpang. Sopir mobil, Muntacho yang berusia 62 tahun dan beralamat di Pakis Gunung 1, Kelurahan Pakis, Sawahan, Surabaya, mengalami luka lecet pada bibir. 

Sementara itu, penumpang mobil yang bernama Reni, yang beralamat di Kembang Kuning, Kelurahan Pakis, Sawahan, Surabaya, selamat dari kecelakaan ini.

Baca Juga :  Angger Dimas Mencabut Surat Penolakan Autopsi Dante

Menurut Kanit Patroli Jalan Raya (PJR) Jatim 3, AKP Yudiono, kecelakaan tunggal ini disebabkan karena pecahnya ban belakang sisi kanan mobil.

“Pecah ban menyebabkan pengemudi tidak bisa mengendalikan kendaraan sehingga oleng ke kiri dan terguling,” terangnya, Kamis (2/5).

Kejadian tersebut membuat sopir tidak bisa mengendalikan kendaraannya dan membuat mobil oleng ke kiri hingga terguling. 

“Pengemudi pikap boks mengalami luka lecet pada bibir,” jelasnya.

Baca Juga:

Ayah dan Anak Tewas Usai Tenggelam saat Sebrangi Perahu Tambangan

Lebih lanjut, pihak kepolisian mengungkapkan bahwa mobil baru bisa terhenti setelah menabrak besi pembatas jalan tol (guard rail) di bahu jalan.

Meskipun demikian, kecelakaan ini tidak mengganggu arus lalu lintas dan tidak menyebabkan kemacetan di Tol Sumo dari arah Surabaya ke Jombang. 

Baca Juga :  Sri Mulyani Blak- Blakan Soal Bansos saat di MK

Sementara itu, kerugian materi akibat kerusakan pikap ditaksir sekitar 10 juta rupiah.

Polisi telah melakukan penyelidikan dan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) untuk memastikan penyebab kecelakaan tersebut. 

Berita Terkait

Apakah BSU Akan Cair Lagi di Tahun 2026? Cek Faktanya Disini!
Gaji ke-13 dan THR TPG 2025: Jadwal Cair, Syarat, dan Cara Cek
Panduan Terbaru Cara Cek BLT Kesra 2026 Lewat Hp: Mudah dan Cepat!
Mengapa Harus Berpolitik? Menyadari Bahwa Suara Anda Adalah Penentu Masa Depan
KPAI Kota Binjai: Peran Penting dalam Perlindungan dan Pemenuhan Hak Anak
KPAI Kota Pontianak: Garda Terdepan Perlindungan Hak Anak di Kalimantan Barat
KPAI Kota Singkawang: Pusat Pengaduan dan Edukasi Perlindungan Anak yang Terpercaya
KPAI Kota Tegal: Layanan Pengaduan dan Edukasi Perlindungan Anak yang Mudah Diakses

Berita Terkait

Thursday, 1 January 2026 - 16:16 WIB

Apakah BSU Akan Cair Lagi di Tahun 2026? Cek Faktanya Disini!

Wednesday, 31 December 2025 - 11:25 WIB

Gaji ke-13 dan THR TPG 2025: Jadwal Cair, Syarat, dan Cara Cek

Wednesday, 31 December 2025 - 08:24 WIB

Panduan Terbaru Cara Cek BLT Kesra 2026 Lewat Hp: Mudah dan Cepat!

Tuesday, 30 December 2025 - 16:11 WIB

Mengapa Harus Berpolitik? Menyadari Bahwa Suara Anda Adalah Penentu Masa Depan

Tuesday, 30 December 2025 - 10:57 WIB

KPAI Kota Binjai: Peran Penting dalam Perlindungan dan Pemenuhan Hak Anak

Berita Terbaru

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat?

Pendidikan

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat? Simak Pembahasannya!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:33 WIB

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah

Teknologi

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah, Cocok untuk Pemula!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:27 WIB