Ria Ricis Sentil Klarifikasi Teuku Ryan

- Redaksi

Thursday, 9 May 2024 - 03:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ria Ricis
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Ria Ricis baru-baru ini memberikan tanggapan yang tajam terhadap video klarifikasi mantan suaminya, Teuku Ryan.

Video tersebut diunggah untuk membahas isi surat putusan perceraian mereka yang tersebar di media sosial

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam video tersebut, Teuku Ryan menyinggung beberapa alasan mereka bercerai.

Salah satunya adalah perubahan perilaku Ryan yang menjadi lebih baik setelah diberikan uang sebesar Rp500 juta.

BACA JUGA: MA Buka Suara Atas Putusan Perceraian Ria Ricis dan Teuku Ryan yang jadi Konsumsi Publik

Teuku Ryan juga membahas tentang ketidaksediaannya memberikan dukungan emosional kepada Ricis, penghinaan terhadap penampilan fisik Ricis, serta lebih memihak ibunya. 

Baca Juga :  Mobil Kepausan Paus Fransiskus Diubah Jadi Klinik Kesehatan Keliling untuk Anak-Anak di Jalur Gaza

Ria Ricis merespon video tersebut dengan nada sinis dan mengingat saat-saat ketika dirinya ingin diberikan belaian oleh suaminya atas hujatan yang ia terima dari netizen. 

Namun, Teuku Ryan justru enggan membela Ria Ricis dan menyatakannya bahwa balasan atas hujatan tersebut akan datang dari Tuhan.

BACA JUGA: Klarifikasi Teuku Ryan Soal Uang 500 Juta dari Ricis

“Dulu waktu aku dibully netizen lalu aku minta dibela suamiku sendiri, orang itu bilang ‘Biar Allah yang balas, kita nggak perlu klarifikasi, Allah maha tahu’,” komentar Ria Ricis dalam unggahan video klarifikasi Ryan yang dikutip dari YouTube Ryan TR Official pada Rabu, 8 Mei 2024. 

Namun, saat ini Teuku Ryan menggunakan video klarifikasi tersebut karena dirinya mendapat banyak hujatan dari netizen

Baca Juga :  Transaksi Jumbo Saham PT Adaro Andalan Indonesia (AADI) di Tengah Aksi Divestasi ADRO

Ria Ricis merasa dirinya menyadari bahwa Teuku Ryan sebenarnya tidak mempedulikannya dan tidak mau membela dirinya.

Berita Terkait

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Berita Terkait

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Saturday, 17 January 2026 - 10:51 WIB

Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Berita Terbaru

Operasi yang Tidak Ditanggung BPJS Apa Saja

Kesehatan

Daftar Lengkap: Operasi yang Tidak Ditanggung BPJS Apa Saja?

Sunday, 18 Jan 2026 - 14:27 WIB