Bansos April 2025 Cair! Ini Cara Cek PKH dan BPNT Secara Online dan Offline

- Redaksi

Wednesday, 16 April 2025 - 09:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PKH (Dok. Ist)

PKH (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Banyak yang penasaran, kapan bantuan sosial (bansos) PKH dan BPNT bulan April 2025 cair? Berikut ini penjelasannya lengkap dengan cara mengeceknya menggunakan NIK KTP.

Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) menyalurkan bansos PKH dan BPNT dalam empat tahap setiap tahunnya. Berikut jadwalnya:

  • Tahap 1: Januari – Maret
  • Tahap 2: April – Juni
  • Tahap 3: Juli – September
  • Tahap 4: Oktober – Desember

Untuk April 2025, bansos PKH sudah mulai cair, terutama bagi ibu hamil dengan nominal Rp700.000.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sedangkan bansos BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai) cair sebesar Rp600.000, mencakup dua bulan sekaligus, yaitu Januari dan April 2025.

Baca Juga :  Vladimir Putin Ancam AS ,Rusia akan Produksi Lagi Senjata Nuklir

Cara Cek Penerima Bansos Pakai NIK KTP

Anda bisa mengecek apakah termasuk penerima bansos atau tidak, dengan mengikuti langkah-langkah berikut:

1. Buka situs https://cekbansos.kemensos.go.id

2. Pilih dan masukkan data wilayah sesuai KTP: Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan

3. Masukkan nama lengkap sesuai KT

4. Ketik kode captcha yang muncul (jika sulit dibaca, klik tombol refresh)

5. Klik tombol CARI DATA

6. Hasil pencarian akan muncul, apakah Anda terdaftar sebagai penerima bantuan atau tidak.

Jika Anda termasuk penerima, akan muncul jenis bantuan yang diterima, periode pencairan, dan status penyalurannya. Tapi jika tidak, akan muncul tulisan “tidak terdaftar di DTKS” (Data Terpadu Kesejahteraan Sosial).

Baca Juga :  Edy Rahmayadi dan Hasan Basri Sagala Gugat Hasil Pilgub Sumut 2024 ke Mahkamah Konstitusi

Cara Daftar Bansos Secara Offline

Kalau belum terdaftar dan ingin mengajukan bansos, berikut langkah-langkah daftar secara offline:

1. Daftar melalui RT/RW di lingkungan tempat tinggal

2. RT/RW akan menyampaikan ke musyawarah desa atau kelurahan

3. Data usulan akan diinput ke sistem bansos

4. Dinas Sosial akan memverifikasi dan memvalidasi data tersebut

5. Hasilnya akan difinalisasi dan disahkan oleh pemerintah daera

6. Setelah itu, Anda bisa mengecek statusnya melalui situs cekbansos.kemensos.go.id

Berita Terkait

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terkait

Tuesday, 13 January 2026 - 10:16 WIB

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Berita Terbaru