Jembatan Penghubung 2 Desa di Cianjur Ambruk Diterjang Banjir

- Redaksi

Sunday, 27 April 2025 - 08:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Sebuah jembatan yang menghubungkan dua kampung di Desa Sukamulya, Kecamatan Karangtengah, Cianjur, Jawa Barat, ambruk setelah diterjang banjir akibat meluapnya Sungai Ciembe.

Sekretaris Desa Sukamulya, Adriansyah, menjelaskan bahwa insiden tersebut terjadi pada Sabtu (26/4) sekitar pukul 21.00 WIB.

“Sungai Ciembe sudah mulai naik volumenya sejak Sabtu sore. Puncaknya jam 8 malam sampai meluap. Tidak lama kemudian kemudian jembatan di atasnya ambruk dan terputus,” kata Adriansyah, Minggu (27/4/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia menyebutkan bahwa tanah di sekitar pondasi jembatan sudah lama mengalami erosi, dan banjir hebat kali ini memperparah kondisi hingga akhirnya jembatan runtuh.

Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.

Baca Juga :  Razia Satpol PP di Probolinggo: 12 PSK Diamankan dari Warung Remang-remang

“Kalau pondasinya memang sudah sejak lama terkikis, karena sungai Ciembe ini sering meluap. Tapi tadi lebih parah luapannya dibandingkan sebelumnya, jadi jembatan terputus,” katanya.

Berita Terkait

Iran Beri Peringatan Keras kepada Negara Arab: “Jangan Bantu Amerika Serikat!”
Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026
Cara Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026: Panduan Lengkap dan Link Terbaru
Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh
Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Berita Terkait

Friday, 30 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Beri Peringatan Keras kepada Negara Arab: “Jangan Bantu Amerika Serikat!”

Thursday, 29 January 2026 - 15:08 WIB

Cara Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026: Panduan Lengkap dan Link Terbaru

Tuesday, 27 January 2026 - 15:44 WIB

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Berita Terbaru