Lirik Gundul-gundul Pacul dan Makna yang Terkandung di dalamnya

- Redaksi

Tuesday, 30 January 2024 - 13:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Penggalan lirik gundul-gundul pacul
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.idLirik Gundul-gundul Pacul sangat mudah untuk dihafal oleh semua orang. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pasalnya lirik Gundul-gundul Pacul sering dijadikan sebagai backsound tarian tradisional.

Lirik Gundul-gundul Pacul 

Gundul-gundul pacul cul gembelengan

Nyunggi-nyunggi wakul kul gembelengan

Wakul ngglimpang segane dadi sak ratan

Wakul ngglimpang segane dadi sak ratan

Gundul-gundul pacul cul gembelengan

Nyunggi-nyunggi wakul kul gembelengan

Wakul ngglimpang segane dadi sak ratan

Wakul ngglimpang segane dadi sak ratan

Makna yang Terkandung dalam Tembang Gundul-gundul Pacul

Menurut jurnal Fenomena Lagu Dolanan “Gundul-Gundul Pacul” dalam Pendidikan Karakter Anak dan Ranah Sosial (Imaji Vol 16 No 2, UNY: 2018).

Baca Juga :  UM Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru Lewat Jalur Mandiri, Ini Pilihannya

 lirik lagu Gundul Pacul mengandung pesan agar manusia tetap menjadi pribadi yang sederhana dan tidak sombong atau gembelengan.

Bila dianalisis lebih dalam, makna dari lirik lagu Gundul Pacul juga memberikan pesan pada para pemimpin dari berbagai tingkatan untuk tetap rendah hati, tidak memaksa kehendak dan berbuat sewenang-wenang. 

Istilah ‘gundul’ dalam lagu ini merujuk pada kepala, sehingga bisa jadi menandakan figur pemimpin.

Dalam filosofi hidup orang Jawa, akibat buruk dari perbuatan seseorang harus dipikul oleh dirinya sendiri. 

Hal ini tercermin pada bait terakhir dari lirik Gundul Pacul. Akibat keangkuhan gundul tersebut, bakul yang dipegangnya terguling dan isinya, nasi, tumpah hingga memenuhi seluruh halaman. 

Baca Juga :  SEORANG Konsumen Memiliki Fungsi Utilitas Yang Diwakili Oleh Kurva Indiferens 2X + 3Y = 60, Di Mana X Adalah Jumlah Barang X Dan Y Adalah Jumlah

Ini menjadi simbol bahwa seseorang harus bertanggung jawab atas perbuatannya dan tidak membebani orang lain dengan akibat buruk yang dihasilkan.

Berita Terkait

CARILAH Iklan Produk Atau Merek Yang Sedang Naik Daun Di Lingkungan Sekitar Anda (Misalnya Di Kampus, Komunitas Atau Media Sosial) Yang Menerapkan
MEMENUHI Harapan Dan Kebutuhan Generasi Muda Khususnya Gen Z Merupakan 2 Hal Penting Untuk Mempertahankan Sustainability Business
PERUSAHAAN “TechVision” Dikenal Sebagai Pelopor Dalam Inovasi Teknologi, Di Dalam Perusahaan, Terdapat Dua Tim: Tim R&D (Penelitian dan Pengembangan)
DALAM Suatu Organisasi, Sering Kali Keputusan Penting Harus Diambil Secara Kolektif Untuk Memastikan Bahwa Semua Perspektif Dan Kebutuhan Anggota
Bagaimana Rangka Sendi Otot dan Saraf Membantu Kita Bergerak? Simak Penjelasannya!
BAGAIMANA Teknik Pengambilan Keputusan Kelompok Yang Efektif Dapat Diterapkan Dalam Suatu Organisasi Untuk Memastikan Hasil Yang Optimal
Apa Itu Berpikir Komputasional? Kunci Pemecahan Masalah di Era Digital
Apa yang Dimaksud dengan Menyesuaikan Pendidikan Sesuai Kodrat Alam? Berikut ini Pembahasannya!

Berita Terkait

Thursday, 6 November 2025 - 12:36 WIB

CARILAH Iklan Produk Atau Merek Yang Sedang Naik Daun Di Lingkungan Sekitar Anda (Misalnya Di Kampus, Komunitas Atau Media Sosial) Yang Menerapkan

Thursday, 6 November 2025 - 12:25 WIB

MEMENUHI Harapan Dan Kebutuhan Generasi Muda Khususnya Gen Z Merupakan 2 Hal Penting Untuk Mempertahankan Sustainability Business

Thursday, 6 November 2025 - 12:20 WIB

PERUSAHAAN “TechVision” Dikenal Sebagai Pelopor Dalam Inovasi Teknologi, Di Dalam Perusahaan, Terdapat Dua Tim: Tim R&D (Penelitian dan Pengembangan)

Thursday, 6 November 2025 - 12:15 WIB

DALAM Suatu Organisasi, Sering Kali Keputusan Penting Harus Diambil Secara Kolektif Untuk Memastikan Bahwa Semua Perspektif Dan Kebutuhan Anggota

Thursday, 6 November 2025 - 12:12 WIB

Bagaimana Rangka Sendi Otot dan Saraf Membantu Kita Bergerak? Simak Penjelasannya!

Berita Terbaru