Gibran Sambangi Abuya Muhtadi, Silaturahmi dan Minta Doa Restu untuk Pilpres 2024

- Redaksi

Saturday, 9 December 2023 - 09:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gibran Sambangi Abuya Muhtadi

SwaraWarta.co.id –  Pertemuan antara Gibran Rakabuming Raka, calon wakil presiden nomor urut 2, dengan ulama kharismatik Banten, Abuya Muhtadi, disebut hanya sebagai silaturahmi. 

Abuya Muhtadi dikabarkan tidak memberikan dukungan kepada Gibran.

Sekjen Majelis Muzakarah Muhtadi Cidahu Banten (M3CB) dan Juru Bhcara Abuya Muhtadi, Muhammad Sirojudin Awlawi, menyatakan bahwa pertemuan berlangsung singkat, dan setelah itu Gibran meninggalkan lokasi.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Beliau (Gibran) datang ke sini sebagai calon wakil presiden. Adapun kedatangan beliau hanya sifatnya silaturahmi saja dan meminta doa kepada Abuya,” ujar Sirojudin.

Sementara terkait sikap politik, Abuya Muhtadi tetap mendukung Ganjar Pranowo-Mahfud MD.

Baca Juga :  7 Gelang Cartier yang Bisa Meningkatkan Rasa Percaya Diri Anda dengan Tampilan Mewah dan Menawan

Keputusan itu masih konsisten, dan Sirojudin menegaskan bahwa Abuya Muhtadi tidak memberikan dukungan kepada Gibran.

“Untuk (Gibran) minta dukungan tidak, karena tetap Abuya tadi menyampaikan, bilamana ada yang bertanya Abuya konsisten untuk mendukung Pak Ganjar dan Pak Mahfud,” kata Sirojudin.

Menurut dia, siapa pun boleh silaturahmi ke kediaman Abuya, dan Abuya akan mendoakan siapa saja yang bersilaturahmi.

“Tetap mendukung (Ganjar) dan Pak Mahfud, karena sifatnya kami sudah memaklumi bersama bahwa adalah salah satu tokoh untuk silaturahmi dan meminta doanya, semua akan didoakan demi untuk kebaikan bangsa,” tegasnya.

Gibran sendiri mengakui bahwa pertemuan dengan Abuya Muhtadi hanyalah silaturahmi. Namun, dia tidak memberikan rincian lebih lanjut terkait isi pertemuan tersebut.

Baca Juga :  Ikan di Bengawan Solo Mabuk, Tanda Apa?

“Silaturahmi aja,” ungkap Gibran.

Berita Terkait

PPIH Fasilitasi Lansia dan Disabilitas: Bus Shalawat Khusus Menuju Masjidil Haram
Armada Jamaah Haji Menuju Makkah: 17 Kloter Bergerak dari Madinah
Dua Jamaah Haji Jember Idap Demensia, Alami Histeris dan Rindu Kampung Halaman
Hati-hati Jamaah Haji, Merokok di Masjidil Haram Ancam Hukuman Penjara
Derita Kakek NTB: 30 Jam Terlunta di Bandara Madinah Karena Paspor
Siswi Difabel di Magetan Hilang di Hutan Saat Temani Keluarga Panen Kunyit
Ratusan Umat Buddha Mulai Ritual Waisak di Candi Mendut dan Borobudur
Negara Diminta Tegas, Satgas Premanisme Harus Tunjukkan Keberpihakan ke Rakyat

Berita Terkait

Sunday, 11 May 2025 - 17:46 WIB

PPIH Fasilitasi Lansia dan Disabilitas: Bus Shalawat Khusus Menuju Masjidil Haram

Sunday, 11 May 2025 - 17:41 WIB

Armada Jamaah Haji Menuju Makkah: 17 Kloter Bergerak dari Madinah

Sunday, 11 May 2025 - 17:36 WIB

Dua Jamaah Haji Jember Idap Demensia, Alami Histeris dan Rindu Kampung Halaman

Sunday, 11 May 2025 - 17:31 WIB

Hati-hati Jamaah Haji, Merokok di Masjidil Haram Ancam Hukuman Penjara

Sunday, 11 May 2025 - 17:26 WIB

Derita Kakek NTB: 30 Jam Terlunta di Bandara Madinah Karena Paspor

Berita Terbaru