Longsor Terjang Dua Dusun di Ponorogo, 11 Rumah Warga Rusak

- Redaksi

Saturday, 17 May 2025 - 08:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Hujan deras yang mengguyur wilayah Sambit pada Kamis malam (15/5) memicu longsor di dua dusun di Desa Jrakah, Sambit, Ponorogo. Sedikitnya 11 rumah warga dilaporkan rusak terdampak bencana tanah longsor tersebut.

Menurut Kapolsek Sambit AKP Baderi, rumah-rumah terdampak tersebar di dua dusun, yakni Dusun Wotbiji dengan tiga rumah dan Dusun Talun dengan delapan rumah.

Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Pelaksana BPBD Ponorogo Masun memastikan bahwa timnya telah melakukan assessment di lokasi kejadian.

“Kerusakan mayoritas pada bagian tembok rumah yang jebol. Ada yang parah, tapi tidak sampai roboh total,” ungkap Baderi, Jumat (16/5).

Baca Juga :  Kejurnas Voli Pantai Remaja U-15 Digelar di Sidoarjo, Siapkan Bibit Unggul

Dari hasil identifikasi sementara, terdapat 11 kepala keluarga (KK) terdampak, dan empat di antaranya diminta untuk mengungsi sementara ke lokasi yang lebih aman.

“Curah hujan masih tinggi dan rawan longsor susulan. Kami imbau warga mengungsi ke rumah kerabat,” jelas Masun.

BPBD Ponorogo terus memantau situasi dan berkoordinasi dengan pihak terkait untuk memberikan bantuan kepada warga terdampak.

Berita Terkait

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan
Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!
Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel

Berita Terkait

Monday, 3 November 2025 - 16:57 WIB

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Monday, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas

Sunday, 2 November 2025 - 15:12 WIB

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Sunday, 2 November 2025 - 14:21 WIB

KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial

Friday, 31 October 2025 - 19:23 WIB

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Berita Terbaru

Cara Mengatasi Roblox yang Error

Teknologi

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

Monday, 3 Nov 2025 - 17:36 WIB