Menko Polhukam Ingatkan Hal Ini saat Tahun Baru

- Redaksi

Wednesday, 1 January 2025 - 08:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Budi Gunawan, mengungkapkan bahwa curah hujan pada pergantian tahun baru 2025 diperkirakan meningkat di sejumlah daerah.

Ia mengimbau masyarakat untuk waspada terhadap potensi bencana alam, seperti banjir dan tanah longsor.

“Kami mengingatkan beberapa hal terkait potensi ancaman bencana hidro meteorologi yang dimungkinkan masih terjadi 2-3 hari ke depan, dengan curah hujan meningkat 20 persen sehingga ada potensi terjadinya banjir, tanah longsor, dan ombak yang meninggi di beberapa wilayah,” kata Budi Gunawan di Polda Metro Jaya, Selasa (31/12/2024).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, Budi juga mengingatkan pentingnya antisipasi terhadap arus balik liburan tahun baru yang diperkirakan terjadi pada 1 dan 2 Januari.

Baca Juga :  Menteri Risma Prihatin Dampak Buruk Bullying Pada Anak

“Antisipasi terhadap arus balik yang akan terjadi pada tanggal 1 dan 2, di samping antisipasi atau kesiapan terhadap pengamanan perayaan malam tahun baru ini sendiri,” ujarnya

Ia meminta seluruh pihak terkait untuk bersiaga menghadapi kemungkinan lonjakan aktivitas masyarakat.

Budi menambahkan, TNI dan Polri bersama para pemangku kepentingan lainnya saat ini telah bersiap untuk mengamankan perayaan malam tahun baru.

Menurutnya, kesiapan aparat keamanan sangat baik untuk memastikan semua kegiatan pergantian tahun berjalan aman dan lancar.

Berita Terkait

Hari Pendidikan Nasional 2025: Momen Refleksi dan Tantangan Pendidikan di Era Digital
MUI Jabar Sebut KB Vasektomi Haram
Pemkab Bekasi Luncurkan Aplikasi PECAK untuk Permudah Pencatatan Kontrak Kerja
Pencarian Pendaki Hilang di Gunung Saeng Terhambat Kabut dan Hujan
Anggota Komisi IX DPR RI Sebut RUU Ketenagakerjaan Harus Segera Direvisi
Menag Resmi Lepas Keberangkatan Kloter Pertama Jemaah Haji Indonesia 2025
Warga Jagakarsa Tolak Pembukaan Bar di Kawasan Hotel
Ponorogo Jadi Lokasi Pertama Sekolah Rakyat di Indonesia, Mulai Dibuka Juli 2025

Berita Terkait

Friday, 2 May 2025 - 09:28 WIB

Hari Pendidikan Nasional 2025: Momen Refleksi dan Tantangan Pendidikan di Era Digital

Friday, 2 May 2025 - 08:57 WIB

Pemkab Bekasi Luncurkan Aplikasi PECAK untuk Permudah Pencatatan Kontrak Kerja

Friday, 2 May 2025 - 08:50 WIB

Pencarian Pendaki Hilang di Gunung Saeng Terhambat Kabut dan Hujan

Friday, 2 May 2025 - 08:48 WIB

Anggota Komisi IX DPR RI Sebut RUU Ketenagakerjaan Harus Segera Direvisi

Friday, 2 May 2025 - 08:44 WIB

Menag Resmi Lepas Keberangkatan Kloter Pertama Jemaah Haji Indonesia 2025

Berita Terbaru

Kayu manis (Dok. Ist)

Lifestyle

Hati-Hati, Suplemen Kayu Manis Bisa Ganggu Efektivitas Obat

Friday, 2 May 2025 - 09:14 WIB