Jenazah Osima Yukari Dimakamkan, Isak Tangis Keluarga hingga Rekan Tak Terbendung

- Redaksi

Monday, 27 January 2025 - 08:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idJenazah Osima Yukari (30), pramugari yang menjadi salah satu korban kebakaran di Glodok Plaza, dimakamkan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Desa Bangunsari, Patebon, Jawa Tengah.

Prosesi pemakaman berlangsung pada pukul 10.00 WIB setelah sebelumnya dilakukan salat jenazah di halaman rumah duka bersama warga setempat.

“Sebelum dimakamkan akan kami salatkan dulu ya, monggo yang mau ikut mensalatkan jenazah anak saya. Nanti dimakamkan di TPU Bangunsari,” kata ayah korban, Edi Sunarsono, kepada wartawan di rumah duka, dilansir detikJateng, Minggu (26/1/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Suasana haru menyelimuti pemberangkatan jenazah, dengan tangis pilu terdengar dari warga dan rekan-rekan almarhumah.

Kedua orang tua korban, Edi Sunarsono dan Ima Susanti, tak kuasa menahan air mata saat peti jenazah putri mereka diangkat menuju tempat peristirahatan terakhir.

Baca Juga :  Pembukaan Rute Transjabodetabek Membebani APBD DKI Jakarta, Pramono Cari Solusi Alternatif

Dalam kesedihannya, Ima mengungkapkan rasa ikhlas atas kepergian anaknya.

Ia juga bersyukur karena jasad putrinya berhasil ditemukan meskipun dalam situasi yang memilukan.

“Saya sudah benar-benar ikhlas dengan kematian anak saya. Saya bersyukur jenazah anak saya bisa ditemukan dan teridentifikasi,” kata Ima kepada wartawan usai pemakaman Osima.

Berita Terkait

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat
Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya
Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR
Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan
Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Berita Terkait

Tuesday, 4 November 2025 - 17:31 WIB

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat

Tuesday, 4 November 2025 - 13:49 WIB

Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya

Tuesday, 4 November 2025 - 12:29 WIB

Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR

Monday, 3 November 2025 - 16:57 WIB

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Monday, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas

Berita Terbaru