DPRD Ponorogo Bakal Panggil Dindik Imbas 5 SD Tak dapat Siswa

- Redaksi

Monday, 22 July 2024 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekertaris komisi D DPRD Ponorogo
(Dok. Ist)

Sekertaris komisi D DPRD Ponorogo (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Ponorogo berencana untuk mengundang Dinas Pendidikan (Dindik) Ponorogo dalam sebuah rapat dengar pendapat (RDP).

Hal ini menyusul hasil Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) 2024 di Ponorogo yang dianggap mengkhawatirkan.

Baca Juga: Syarat Pendaftaran PPDB SMP Kota Semarang 2024, Calon Peserta Didik Wajib Tahu!

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Terungkap bahwa ada 5 Sekolah Dasar Negeri (SDN) di Ponorogo yang tidak mendapatkan siswa baru dalam PPDB 2024.

“Saya sebagai wakil rakyat melihat fenomena ini prihatin,” ungkap Sekretaris komisi D DPRD Ponorogo, Relelyanda Solekha Wijayanti, Minggu (21/7/2024)

Lely Relelyanda Solekha Wijayanti, anggota DPRD Ponorogo, menyatakan bahwa pihaknya akan segera memanggil Dindik Ponorogo untuk membahas masalah ini.

Baca Juga :  Bangunan Tua, Siswa di Banjarnegara Tewas Tertimpa Tembok

“Untuk mendengarkan konfirmasi dari pihak Dindik (Dinas Pendidikan) serta berdiskusi,” kata kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI Perjuangan) ini.

Baca Juga: PPDB Jalur Afirmasi: Pengertian, Syarat, Tujuan, dan Cara Pendaftarannya

Tujuannya adalah agar Dindik Ponorogo dapat memaparkan permasalahan yang menyebabkan hanya sedikit siswa yang mendaftar di beberapa SDN.

Bupati Ponorogo, Sugiri Sancoko, juga telah menyampaikan data dari Dindik Ponorogo yang menunjukkan bahwa tidak hanya satu atau dua sekolah saja yang mengalami kesulitan dalam PPDB 2024.

Dengan mengundang Dindik Ponorogo dalam RDP, DPRD Ponorogo berharap dapat menemukan akar permasalahan dan solusi untuk meningkatkan minat masyarakat dalam menyekolahkan anak-anak mereka di SDN Ponorogo.

Berita Terkait

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh
Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Berita Terkait

Tuesday, 27 January 2026 - 15:44 WIB

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Berita Terbaru