Categories: Berita

Diduga Terbawa Arus Banjir di Lebak Bulus Mayat Seorang Pria ditemukan Tanpa Identitas

 

Ilustrasi tewas
(Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Seorang mayat pria tanpa identitas ditemukan di Desa Malabar, Kecamatan Cibadak, Lebak, Banten setelah banjir surut pagi tadi. 

“Ditemukan mayat seorang laki-laki tanpa identitas di pinggir Sungai Cisangu, diduga hanyut terbawa arus saat banjir,” kata Kanit Reskrim Polsek Cibadak Iptu Danang Wahyu saat dimintai keterangan, Jumat (19/4/2024).

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Keadaan pria tersebut sudah kaku ketika pertama kali ditemukan pada pukul 06.30 WIB. 

BACA JUGA: Wisatawan dari Bandung Hilang Terseret Ombak di Pantai Cemara

“Jasad ditemukan pertama kali oleh warga yang ingin ke sawah, pada saat perjalanan warga tersebut melihat ada mayat seorang laki-laki tanpa busana,” jelasnya.

Mayat tersebut telah dibawa ke rumah sakit untuk diautopsi dan polisi akan menyelidiki laporan orang hilang terkait temuan ini.

“Sudah dibawa untuk autopsi dan kami akan memeriksa apakah ada laporan orang hilang untuk mencocokkan identitas pada jasad korban,” pungkasnya.

BACA JUGA: Polisi Yahukimo Tewas Ditikam 3 Orang

Kabupaten Lebak, Banten mengalami banjir pagi tadi karena hujan deras yang membuat Situ Cilembun meluap. 

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) mencatat ada 262 rumah terdampak banjir, dimana 226 rumah berada di Kecamatan Cibadak dan 36 rumah di Kecamatan Warunggunung.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Timur Kapadze Tiba di Indonesia, Sinyal Kuat Calon Pelatih Timnas Garuda?

SwaraWarta.co.id - Timur Kapadze mendadak menjadi perbincangan hangat di kalangan pecinta sepak bola Indonesia. Mantan…

2 hours ago

Cara Membuat Kartu Ucapan Selamat Hari Guru yang Sangat Berkesan

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara membuat kartu ucapan selamat hari guru? Hari Guru adalah momen spesial…

18 hours ago

Review Vivo X300 Pro: Spesifikasi Lengkap dan Keunggulan Flagship Anyar

SwaraWarta.co.id - Vivo kembali meneguhkan posisinya di jajaran ponsel flagship dengan meluncurkan Vivo X300 Pro.…

19 hours ago

4 Cara Menghasilkan Uang dari Hp di Tahun 2026: Panduan Lengkap Anti-Ribet!

SwaraWarta.co.id – Banyak cara menghasilkan uang dari Hp di tahun 2026. Apakah Anda mencari cara…

19 hours ago

Sinopsis Film Wicked: Kisah Tak Terungkap Sang Penyihir dari Oz

SwaraWarta.co.id - Sinopsis film Wicked adalah film musikal fantasi yang membawa penonton kembali ke Negeri…

19 hours ago

Mengapa Terdapat Perbedaan Mendasar Antara Lembaga Keuangan Konvensional dan Lembaga Keuangan Syariah Jelaskan?

SwaraWarta.co.id – Mengapa terdapat perbedaan mendasar antara lembaga keuangan konvensional dan lembaga keuangan syariah jelaskan?…

1 day ago