Seorang Bocil Picu Kecelakaan di Tol : Ternyata Berkebutuhan Khusus

- Redaksi

Wednesday, 22 May 2024 - 02:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bocil nyebrang di tol
( Dok. Ist)

 SwaraWarta.co.id. – Terjadi kecelakaan beruntun yang melibatkan 3 mobil di Km 21 Tol Jagorawi, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, karena seorang anak kecil menyeberang jalan.

“Kronologinya, ketiga kendaraan dari arah Bogor menuju Jakarta Raya berjalan di lajur 4,” kata Hendrik.

Kanit 3 PJR Tol Jagorawi bernama Ipda Hendrik mengatakan bahwa anak tersebut diduga berkebutuhan khusus dan akan diserahkan ke orang tuanya. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga:

Tembok Pabrik di Bogor ditubruk Truk Boks

Beruntung tidak ada korban jiwa atau luka-luka dalam kejadian tersebut, dan kerusakan hanya pada materiil kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan tersebut.

Baca Juga :  Pria di Banjarmasin Tega Memperkosa Anak Kandungnya yang Tengah Hamil 7 Bulan, Begini Kronologinya!

 Peristiwa tersebut terjadi pagi tadi di Kilometer 21 dan ketika kendaraan pertama melakukan pengereman, mereka menemukan anak kecil berdiri di jalur 4 di jalanan.

Baca Juga:

Siswa SMP di Mojokerto Tewas Terlindas Truk Kontainer, Bergini Kronologinya!

“Lalu datang kendaraan kedua berhenti di belakang kendaraan pertama, lanjut datang kendaraan ketiga kurang antisipasi jaga jarak aman menabrak kendaraan kedua, dan beruntun ke kendaraan pertama,” ujarnya

Berita Terkait

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!
Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Berita Terkait

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Friday, 16 January 2026 - 14:29 WIB

Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat

Friday, 16 January 2026 - 11:09 WIB

Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat

Berita Terbaru