Mobil di Bogor Tabrak 3 Motor, 5 Orang Terluka

- Redaksi

Tuesday, 18 June 2024 - 03:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi mobil hampir nabrak
(Dok. Ist)

 swarawarta.co.id – Pada Jalan Raya Parung-Gunung Sindur, Kecamatan Parung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, sebuah kecelakaan lalu lintas melibatkan sebuah mobil dan 3 sepeda motor. Peristiwa tersebut terjadi pada pukul 16.00 WIB sore tadi. 

Baca Juga: Seorang Sopir Angkot di Bogor diamankan Polisi Usai Tabrak 7 Kendaraan

Mobil Toyota Calya dengan nomor polisi F-1676-FBK menabrak motor Honda Revo dengan nomor polisi F-5230-EB, motor Honda BeAt dengan nomor polisi B-6026-CYS, dan motor Honda BeAt tanpa nomor polisi. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga: Bus Rombongan Ziarah Wali Kecelakaan di Tol Pandaan, Ini Penyebabnya!

“Korban kecelakaan luka berat 2 orang dan luka ringan 3 orang, pengendara dan penumpang sepeda motor,” kata Ferdhyan, dalam keterangannya, Senin (17/6/2023).

Baca Juga :  Sadis, Anak di Boltim dimutilasi Tantenya Sendiri! motif Ambil Kalung Emas

Kecelakaan terjadi karena sang pengemudi mobil diduga kurang konsentrasi saat melaju dari arah Gunung Sindur menuju Parung. 

Menurut Kanit Gakkum Satlantas Polres Bogor, Ipda Ferdhyan Mulya, ada 5 orang yang mengalami luka-luka akibat kejadian tersebut. 

Kelima korban mengalami luka pada bagian tangan dan kaki, kemudian dirawat di rumah sakit guna mendapatkan perawatan medis.

“Korban dibawa ke RS Hermina Serpong,” pungkasnya.

Berita Terkait

Apakah BSU Akan Cair Lagi di Tahun 2026? Cek Faktanya Disini!
Gaji ke-13 dan THR TPG 2025: Jadwal Cair, Syarat, dan Cara Cek
Panduan Terbaru Cara Cek BLT Kesra 2026 Lewat Hp: Mudah dan Cepat!
Mengapa Harus Berpolitik? Menyadari Bahwa Suara Anda Adalah Penentu Masa Depan
KPAI Kota Binjai: Peran Penting dalam Perlindungan dan Pemenuhan Hak Anak
KPAI Kota Pontianak: Garda Terdepan Perlindungan Hak Anak di Kalimantan Barat
KPAI Kota Singkawang: Pusat Pengaduan dan Edukasi Perlindungan Anak yang Terpercaya
KPAI Kota Tegal: Layanan Pengaduan dan Edukasi Perlindungan Anak yang Mudah Diakses

Berita Terkait

Thursday, 1 January 2026 - 16:16 WIB

Apakah BSU Akan Cair Lagi di Tahun 2026? Cek Faktanya Disini!

Wednesday, 31 December 2025 - 11:25 WIB

Gaji ke-13 dan THR TPG 2025: Jadwal Cair, Syarat, dan Cara Cek

Wednesday, 31 December 2025 - 08:24 WIB

Panduan Terbaru Cara Cek BLT Kesra 2026 Lewat Hp: Mudah dan Cepat!

Tuesday, 30 December 2025 - 16:11 WIB

Mengapa Harus Berpolitik? Menyadari Bahwa Suara Anda Adalah Penentu Masa Depan

Tuesday, 30 December 2025 - 10:57 WIB

KPAI Kota Binjai: Peran Penting dalam Perlindungan dan Pemenuhan Hak Anak

Berita Terbaru

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat?

Pendidikan

Apakah Ciri dan Elemen Puisi Rakyat? Simak Pembahasannya!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:33 WIB

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah

Teknologi

Cara Menggunakan Mendeley dengan Mudah, Cocok untuk Pemula!

Thursday, 1 Jan 2026 - 16:27 WIB