Categories: kuliner

Resep Bolu 3 Telur Takaran Gelas, Dijamin Enak dan Lembut

Resep bolu 3 telur (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id Bolu jadul takaran gelas merupakan makanan yang sudah dikenal sejak lama dan masih populer sampai sekarang. 

Mudah dibuat dan hasilnya enak membuat bolu jadul ini menjadi favorit banyak orang.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahan-bahan untuk Bolu Jadul

Bahan-bahan yang digunakan untuk membuat bolu jadul takaran gelas ini mudah didapatkan dan harganya terjangkau. 

Bahan yang dibutuhkan seperti telur, terigu, gula pasir, vanili, TBM, margarin, minyak goreng, soda kue, SKM putih, dan pewarna makanan. 

Baca Juga:

Oleh-oleh Jambi yang Paling Populer, Sudah Pernah Coba?

Pewarna makanan bersifat opsional dan bisa diabaikan apabila tidak suka menggunakan pewarna makanan pada adonan bolu jadul.

Cara Membuat Bolu dengan Takaran Gelas

Cara membuat bolu jadul takaran gelas ini cukup mudah. Pertama-tama siapkan semua bahan yang dibutuhkan. 

Setelah itu, mixer telur, gula pasir, vanili, TBM, dan soda kue selama 15 menit dengan kecepatan tinggi. 

Baca Juga:

Resep Kue Bolu Panggang 2 Telur dijamin Orang Rumah pada Suka

Kemudian turunkan kecepatan mixer, masukkan terigu dan aduk asal rata saja. Masukkan margarin cair, minyak goreng, SKM putih, dan aduk hingga rata menggunakan spatula dengan sistem lipat. 

Jangan terlalu lama mengaduknya karena bisa membuat adonan bolu jadi tidak lembut.

Setelah itu, adonan bolu bisa ditambahkan pewarna makanan bila suka. Pewarna makanan bisa ditambahkan sedikit demi sedikit hingga sesuai dengan warna yang diinginkan. 

Jangan tambahkan terlalu banyak pewarna makanan, karena bisa membuat adonan bolu tidak sehat.

Baca Juga:

Resep Lapis Talas Bogor, Dijamin Orang Rumah Ketagihan

Lalu, masukkan adonan ke dalam loyang yang sudah diolesi margarin dan sedikit terigu. Agar terlihat cantik, adonan bolu dapat dibagi menjadi 2 bagian dan diberi pewarnaan yang berbeda. 

Selanjutnya, hentakan loyang sebanyak 3 kali agar gelembung udara keluar, lalu panggang di oven suhu 180°C sampai matang. 

Berapa lama durasi memanggang bolu jadul tersebut?

Bolu 3 telur (Dok. Ist)

Durasi memanggang bolu jadul takaran gelas tergantung pada ukuran loyang dan suhu oven yang digunakan. 

Namun, secara umum, waktu memanggang bolu jadul takaran gelas adalah sekitar 30-35 menit dengan suhu 180°C sampai matang. 

Sewaktu memanggang, pastikan untuk memeriksa adonan bolu dengan tusuk gigi. Jika tusuk gigi tersebut keluar bersih, maka bolu jadul sudah matang. 

Jangan membuka oven terlalu sering ketika memanggang agar tidak mengakibatkan adonan bolu tidak matang secara merata.

Penggunaan oven dengan suhu yang tepat akan mempengaruhi hasil bolu. Semakin lama Kamu memasukkan bolu dalam oven, maka warnanya akan semakin gelap.

Agar terasa lebih lezat, Kamu bisa menambahkan krim atau selai pada bolu. Hal ini bertujuan agar rasanya semakin lezat dan nikmat. 

Baca Juga:

16 Oleh-Oleh Medan yang Disukai Banyak Orang

Selain itu, simpan bolu yang sudah jadi di tempat lembab. Hal ini bertujuan agar rasanya tetap moist. Tidak hanya itu saja, Kamu bisa menikmati bolu dengan secangkir teh

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat

SwaraWarta.co.id - Pada 1 Januari 2025, kebijakan kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12%…

3 hours ago

Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya

SwaraWarta.co.id - Pemerintah resmi meluncurkan program pemutihan tunggakan iuran BPJS Kesehatan yang mulai berlaku pada…

7 hours ago

Kenapa Habis Makan Ngantuk? Pahami Penyebab dan Cara Mengatasinya!

SwaraWarta.co.id – Kenapa habis makan ngantuk? Apakah Anda sering dilanda rasa kantuk yang tak tertahankan…

8 hours ago

Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR

SwaraWarta.co.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menggebrak dengan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Provinsi…

8 hours ago

FIFA Tegas Tolak Banding FAM, Sanksi untuk 7 Pemain Naturalisasi Tetap Berlaku

SwaraWarta.co.id – Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) secara resmi menolak banding yang diajukan Federasi Sepak Bola…

8 hours ago

DI ERA DIGITAL Seperti Saat Ini, Organisasi Memanfaatkan Teknologi Sebagai Saluran Komunikasi Dalam Organisasi, Menurut Dale Level Dan William Galle

Di era digital seperti sekarang, teknologi berperan besar dalam mendukung komunikasi di dalam organisasi. Hampir…

9 hours ago